Urai Kemacetan Arus Balik, Menteri PANRB Sarankan Instansi Pemerintah Atur Jadwal WFH
3 years ago By Abdi Satria
nusakini.com-Jakarta-Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memprediksi kemacetan akan terjadi selama arus balik libur Hari Raya Idulfitri 2022, dan menyarankan agar instansi pemerintah menerapkan kebijakan work from home...